Tingkatkan Disiplin Linmas, Babinsa Koramil 1427-03/Baras Latih PBB dan Wawasan Kebangsaan

    Tingkatkan Disiplin Linmas, Babinsa Koramil 1427-03/Baras Latih PBB dan Wawasan Kebangsaan

    Pasangkayu - Guna menanamkan kedisiplinan, puluhan masyarakat yang tergabung Satlinmas menerima pelatihan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB), dari Babinsa Kormail 1427-03/Baras Serda Hardiman.

    PBB serta pembinaan Fisik Satlinmas, disampaikan secara langsung Kades Sipakaingan Bpk. Ahmad bertempat di Balai kantor Desa Sipakainga, Kecamatan Doripoku, Kabupaten Pasangkayu, (3/4/2023).

    Serda Hardiman menyampaikan, pelatihan ini untuk menanamkan kedisipinan Linmas dalam melaksanakan tugas. Adapun yang diajarkan diantaranya metode praktek langsung berupa gerakan dasar PBB ditempat yang diikuti 8 Orang peserta.

    Gerakan dasar Peraturan Baris Berbaris yang dilatihkan terdiri dari lencang kanan, hadap kanan, hadap kiri, balik kanan, penghormatan dan sikap istirahat, ” jelasnya.

    Menurutnya, kedisiplinan adalah modal pokok dalam setiap keberhasilan untuk melaksanakan tugas ataupun kegiatan.

    “Sehingga baik itu kegiatan pribadi maupun kegiatan dalam pekerjaan kedisiplinan pekerjaan yang harus dilakukan akan menghasilkan secara maksimal." Serda Hardiman.

    pasangkayu
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 1427/Pasangkayu dukung kemajuan olahraga...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 1418-02/Tapalang sebagai Ceramah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Karossa Kembali Jadi Juara Umum Pentas PAI Tingkat Kabupaten Mamuju Tengah Tahun 2024
    Sinergi TNI dan Warga: Babinsa Kodim Mamuju Bersihkan Jalan

    Ikuti Kami